Tempat Isolasi Mandiri, Hotel Grand Zuri Urung Digunakan

oleh
oleh
Tempat isolasi mandiri
Foto: Istimewa

PADANG (IM) – Tempat isolasi mandiri. Rencana digunakannya Hotel Grand Zuri Kota Padang urung di gunakan. yang mana hotel itu Sebagai tempat isolasi mandiri bagi tenaga medis yang menangani pasien Covid-19 akhirnya urung terlaksana. Hal ini disampaikan langsung General Manager Hotel Grand Zuri Kota Padang. Surni Yanti di hotel tersebut. Selasa (14/07).

“ Karena Covid-19 tidak separah di daerah lain. Akhirnya kita tidak jadi menggunakan hotel ini sebagai fasilitas isolasi mandiri bagi tenaga medis. ” katanya Surni Yanti.

Surni Yanti juga menjelaskan. Sebelumnya secara Coorporate Social Responsibility (CSR). Hotel Grand Zuri telah diinstruksikan Zuri Hospitality Management (ZHM) untuk mendukung Pememerintahan Kota Padang dalam penanganan Covid-19. Hal ini Salah satu bentuk dukungan itu yakni. Menjadikan Hotel Grand Zuri sebagai tempat isolasi mandiri bagi tenaga medis. dan rencana itu sudah di komunikasikan dengan Pemkot setempat. dan telah mendaparkan dukungan oleh masyarakat sekitar.

Baca Juga:

“ Semua rencana itu sudah kita komunikasikan dengan Pemkot Padang dan telah didukung masyarakat sekitar kita, akhirnya rencana itu tidak jadi karena fasilitas lain milik Pemkot Padang untuk tenaga medis masih memadai. ” paparnya General Manager Hotel Grand Zuri Kota Padang. Surni Yanti.

Selain itu, Surni Yanti menyebut bahwa sejauh ini pihaknya tetap membantu Pemkot Padang dalam penanganan Covid-19. Baru-baru ini Hotel Grand Zuri membagikan paket sembako kepada masyarakat sekitar yang terdampak Covid-19.“ Sebanyak 350 paket sembako kita berikan, termasuk membagikan masker kepada pengguna jalan. ” tuturnya.

Memasuki New Normal kali ini. Hotel Grand Zuri tetap mengutamakan kedisiplinan dalam penerapan protokol kesehatan. Bahkan pihak hotel tersebut telah melakukan tes swab bagi seluruh karyawannya. “ Kita sudah mengantongi sertifikat aman Covid-19. ” kata General Manager Hotel Grand Zuri Kota Padang Surni Yanti.

 

Sumber: Diskominfo Kota Padang

 

Tentang Penulis: Redaksi

Pimprus
Website media INFOMURNI merupakan website resmi yang berbadan hukum, Berisikan berbagai informasi untuk publik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.