Ketua Umum HMI Lampung Utara Ucapkan Selamat Pada 141 Kades Terlantik

oleh
oleh

LAMPUNG (IM) – Pemilihan Kepala Desa Serentak telah usai, dan tepatnya pada hari ini Senin 20 Desember 2021

Untuk kepala desa yang terpilih dalam pencalonan kini diLantik dan di sahkan di GOR Stadion Sukung Kotabumi Kabupaten Lampung Utara.

Sebanyak 141 Desa yang melaksanakan kegiatan pelantikan kepala desa untuk mengabadikan diri menjadi pimpin desaMensejahterakan masyarakat dan membangun desa yang lebih maju lagi.

Kepala Desa yang di Lantik hari ini mesti menjalankan visi dan misi nya yang telah di siapkan, dan bersama-sama membangun dan menciptakan desa maju masyarakat sejahtera.

“Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Kotabumi Riza Yasirman mengucapkan selamat menjalankan tugas dan semoga amanah,dan di pundak kepala desa yang di Lantik hari ini kemajuan desa akan terlihat,”ucap Riza

Kembali Ketua umum menerangkan “Di sisi lain kami mengingatkan bahwa Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) di maksimalkan untuk kegunaan dan sebagaimana fungsinya harus mampu menggerakkan seluruh potensi yang ada di desa masing-masing”Harapnya

Riza pun menghimbau Jangan sampai terjebak dan bermasalah dalam pengelolaan anggaran tersebut. Bukan hal baru banyak Kepala Desa yang terkena persoalan Hukum mayoritas terkait Anggaran desa”jelasnya

Kami yakin seluruh Kepala Desa yang di Lantik hari ini, memiliki visi misi yang baik, yang harus di wujudkan bersama-sama.

semoga mampu menjalankan amanah, dan mampu memberikan contoh baik bagi masyarakat desa tempat kalian memimpin, pungkasnya”Paparnya.

(Putra)

Tentang Penulis: Redaksi

Pimprus
Website media INFOMURNI merupakan website resmi yang berbadan hukum, Berisikan berbagai informasi untuk publik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.