Sriwijaya Air Dikabarkan Hilang Kontak, Jasa Raharja Siaga

oleh
oleh
Sriwijaya Air

[ad_1]

Jakarta, IDN Times — Pesawat Sriwijaya Air nomor penerbangan SJY182 dengan rute Jakarta menuju Pontianak dikabarkan hilang kontak pada pukul 14.39 usai mengudara dari Bandara Soekarno-Hatta.

Sehubungan dengan pemberitaan hilang kontaknya Pesawat Sriwijaya Air SJY182, Direktur Utama Jasa Raharja, Budi Rahardjo menyampaikan bahwa Jasa Raharja telah melakukan koordinasi dengan pihak Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan, BASARNAS, Airnav, Sriwijaya Air dan instansi terkait lainnya.

Sriwijaya Air Dikabarkan Hilang Kontak, Jasa Raharja Siaga

Ia juga menyiagakan seluruh personil Jasa Raharja di posko-posko yang dibentuk oleh Pemerintah pada Bandara Soekarno-Hatta, BASARNAS dan Bandara Supadio Pontianak.

“JR terus berkoordinasi dengan pihak berwenang serta terus memantau perkembangan terkini dalam penanganan peristiwa tersebut. Dan kita tentu berharap dan mendoakan yang terbaik,” tutup Budi Rahardjo Sabtu (9/1/2021).

[ad_2]

Sumber: Berita ini telah tayang di situs idntimes.com, klik link disini!

Tentang Penulis: admin

Gambar Gravatar
Website media INFOMURNI merupakan website resmi yang berbadan hukum, Berisikan berbagai informasi untuk publik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.