JAKARTA (IM) – Tiga Cabang Olahraga Mengajukan Izin Pelatihan,Turnamen Atau Kompetisi. Beraktivitas dengan aman selama masa pandemi adalah prioritas semua pihak. Senada dengan hal itu, Menpora Zainudin Amali menjelaskan bagaimana pelaksanaan Protokol Keolahragaan yang dapat diikuti oleh pelaku olahraga dan masyarakat di Indonesia. pada acara Webinar Kemenpora yang bertajuk ” Protokol Olahraga Di Era New Normal “.
Tajuk ” Protokol Olahraga Di Era New Normal ” Menuju Kebangkitan Olahraga Nasional Pasca Pandemi COVID-19 bersama moderator wartawan senior Suryopratomo. Selasa (30/06).
Baca Juga:
- Hari Sepeda Dunia, tetaplah bersepeda dengan sehat di tengah Covid-19
-
Real Madrid sukses menjadi juara Liga Spanyol musim ini
Untuk saat ini ada tiga cabang olahraga yang sudah melakukan pertemuan dengan Tim Gugus Tugas Covid-19. Bersama Kemenpora untuk mendapatkan izin menggelar latihan. Turnamen atau kompetisi. ketiga cabang olahraga tersebut yakni, Bulutangkis, Menembak dan Basket.
Kabar baik bagi pecinta sepakbola ini PSSI Indonesia. Saat sedang mempersiapkan Tim pemerintah Nasional. dan sedang merancang Kepres untuk penyelenggaraan Piala Dunia U-20 di Indonesia.
Sumber: Kemenpora RI