Patut Dicontoh, Marido Najaya Gelar Pemilihan RT Sribasuki Secara Demokrasi

oleh
oleh

LAMPUNG UTARA (IM) – Demokrasi adalah bentuk pemerintahan yang keputusan-keputusan penting, baik secara langsung atau tidak langsung didasarkan pada kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari masyarakat dewasa.

Pemimpin pantas di contoh atas pelaksanaan Demokrasi dari rakyat untuk rakyat. Hal itu layak di sematkan kepada Marido Najaya lurah Sribasuki kecamatan Kotabumi kabupaten Lampung Utara dengan kelurahan yang maju dengan penerapan demokrasi dan terbuka.

Mario Najaya
Foto: Marido Najaya hadiri langsung Proses pemilihan RT1 LK 1di kelurahan Sribasuki yang ia pimpin.

Pasalnya Demokrasi seperti hal kecil dalam pemilihan rukun tetangga (RT) di kelurahan Sribasuki. Marido Najaya memilih jalur luar biasa yaitu demokrasi dengan di adakannya pemilihan oleh masyarakat setempat dengan damai. Minggu 30 Oktober 2022.

Seperti disampaikannya, Marido Najaya berpesan pada masyarakat atas di gelarnya pemilihan RT 1 dilingkungan 1 kelurahan Sribasuki, hal itu agar dapat menjadi tolak ukur bahwa Kelurahan Sribasuki yang ia pimpin menjadi lebih baik dan lebih maju.

“Saya berharap semoga kelurahan Sribasuki lebih baik dan maju lagi kedepannya” terang nya saat di konfirmasi pasca kegiatan pemilihan RT 1 di LK 1 berahir.

Sementara dilokasi pemilihan yang di gelar diaula kelurahan setempat, terlihat para warga dan tokoh masyarakat, serta Babinsa dan Babinkamtibmas kelurahan Sribasuki antusias hadiri kegiatan itu. (Fran)

 

Tentang Penulis: admin

Gambar Gravatar
Website media INFOMURNI merupakan website resmi yang berbadan hukum, Berisikan berbagai informasi untuk publik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.